Portal Berita

BRIPTU FERI DUTA P. SIAHAAN MELAKUKAN SOSIALISASI PENERIMAAN POLRI DI SMK SWASTA BNKP SIROMBU

0

Bhabinkamtibmas Polsek Sirombu Briptu Feri Duta P. Siahaan,  Desa Binaan Desa Tigaserangkaian melakukan Sosialisasi Penerimaan Polri di SMK Swasta BNKP Sirombu. Bhabinkamtibmas diterima  Wakil Kepala Sekolah Yedieli Gulo. S.Th dan wali kelas 3,  Anton Niat Duha. Bhabinkamtibmas menyampaikan tentang syarat- Syarat Penerimaan Polri kepada khusus nya kelas 12 yang berjumlah 70 orang. Pihak sekolah dan murid menyambut dengan  antusias Informasi yang disampaikan oleh Bhabin, tentang Penerimaan Polri karena tahun 2016,  siswa SMK Swasta BNKP Sirombu 2 orang yang berhasil menjadi anggota Polri  dan 1orang  menjadi TNI.  Kepada Para Siswa yang  berminat Bhabin berpesan agar mempersiapkan diri terutama Fisik, Ilmu Pengetahuan.

Leave A Reply

Your email address will not be published.

nineteen + 8 =